2. Kaki Bersisik Pada Burung Cucakrawa : Gejala dan Penyebabnya


Kaki bersisik (scaly lag) suatu saat akan timbul / terjadi pada burung. Pada cucakrawa, timbulnya sisik akan terlihat pada bagian jari-jari (claws). Timbulnya sisik pada burung selalu diartikan burung tersebut sudah tua. Padahal keadaan ini tidak sepenuhnya benar. Yang pasti, adanya sisik pada cucakrawa bisa mengurangi daya tariknya, terlebih lagi bila sisik tersebut tampak seperti memutih.

Penyebab

Sisik pada kaki dan jari-jarinya umumnya timbul bila burung tersebut sudah tua. Akan tetapi, bila sisik timbul pada cucakrawa yang baru dipelihara 3-4 tahun, ada kemungkinan disebabkan karena antara lain :

1. burung tersebut terlalu liar dan banyak bergerak
2. sangkar yang digunakan kurang memadai
3. jarang dimandikan atau cara memandikannya kurang baik
4. adanya gangguan parasit akibat sangkar yang buruk atau jarang dibersihkan

Dari empat kemungkinan tersebut, timbulnya sisik lebih banyak disebabkan karena gerakan yang berlebihan dan gangguan dari parasit.


Next   Post   >>>>  c.  Pencegahan dan Pengobatan Kaki Bersisik Pada Burung Cucakrawa 

Lihat juga artikel lainnya  >>>>

    1. Pakan
        a) Pisang Kepok
        b) Pepaya
        c) Makanan Buatan
        d) Makanan Tambahan
   

    1. Stres
        a) Penyebab
        b) Gejala
    2. Kaki Bersisik
        a) Penyebab
        b) Gejala
        c) Pencegahan dan Pengobatan
        a) Penyebab
        b) Gejala
        c) Pencegahan dan Pengobatan

D. Masa Ganti Bulu

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "2. Kaki Bersisik Pada Burung Cucakrawa : Gejala dan Penyebabnya"

Posting Komentar